Ribuan Bea Siswa dari Dikti

Ribuan Bea Siswa dari Dikti
Bagi kawan-kawan yang menginginkan beasiswa dari dikti dapatkan informasinya RIBUAN BEASISWA TERPADU DIKTI. Beasiswa yang ditawarakan yaitu Beasiswa Program Pascasarjana, Beasiswa Unggulan, Beasiswa Luar Negeri, dan Beasiswa Sandwich - Prosedur Pendaftaran BPPS Memahami secara seksama dan mentaati semuaketentuan yang tercantum dalam buku Panduan BPPS 2011 untuk mahasiswa;
Secara aktif mencari informasi tentang Program Pascasarjana pada perguruan tinggi penyelenggara yang dituju untuk kelanjutan studinya, baik melalui internet, kunjungan langsung ke perguruan tinggi yang dituju, surat kabar, atau media lainnya;
Berkonsultasi dengan pimpinan di tempat yang bersangkutan bekerja atau pimpinan lembaga tempat calon akan bekerja, untuk mendapat arahan dan persetujuan;
Mendaftar diri sebagai calon penerima BPPS ke DIKTI secara on-line melalui laman http://beasiswa.dikti.id/bpps
Mendaftar ke PPs Penyelenggara yang dituju dengan memenuhi persyaratan pendaftaran. Daftar PPs Penyelenggara (PTN/PTS) dapat dilihat pada buku Pedoman BPPS
Mengikuti dan memenuhi seluruh persyaratan proses seleksi yang diselenggarakan oleh PPs Penyelenggara yang dituju;
Menunggu hasil Penetapan Penerima BPPS yang dikeluarkan oleh PPs Penyelenggara yang dituju;

Ribuan Bea Siswa dari Dikti


Ribuan Bea Siswa dari Dikti


Ribuan Bea Siswa dari Dikti


Sejalan dengan semakin ketatnya persaingan dalam era globalisasi ini, Pemerintah berupaya untuk meningkatkan kualitas dosen menjadi berskala internasional. Sejak tahun 2000-an, pengiriman tenaga dosen untuk studi lanjut ke luar negeri lebih banyak dilakukan melalui skema pendanaan bantuan (beasiswa) luar negeri kepada individu atau melalui perguruan tingginya masing-masing. Jika hanya mengandalkan skema demikian, maka percepatan peningkatan kualitas dosen berjalan sangan lambat, dan critical mass dosen berpendidikan kualitas internasional sulit untuk dicapai.

Ribuan Bea Siswa dari Dikti


Ribuan Bea Siswa dari Dikti


Oleh karena itu, mulai tahun anggaran 2008, melalui pendanaan lewat APBN-Depdiknas, Ditjen Pendidikan Tinggi telah menyiapkan beasiswa S2/S3 ke luar negeri bagi para dosen tetap perguruan tinggi Indonesia, baik Perguruan Tinggi Negeri maupun Perguruan Tinggi Swasta. Jumlah karyasiswa yang telah diberangkatkan sebesar 1104 orang ke berbagai perguruan tinggi tersebar di 27 negara. Pada tahun 2009 jumlah karyasiswa yang diberangkatkan untuk pendidikan S2/S3 di luar negeri berjumlah 590 orang, yang tersebar di 24 negara. Untuk tahun 2010, jumlah karyasiswa yang diberangkatkan berjumlah 437 orang, tersebar di 23 negara.
Sekian iformasi dari saya mengenai Ribuan Bea Siswa dari Dikti semoga bermanfaat.

Tidak ada komentar untuk "Ribuan Bea Siswa dari Dikti"